Pelindung utama sebuah bangunan adalah atap. Bayangkan jika Anda memiliki rumah yang megah, mahal, dengan furniture yang elegan, namun jika hujan datang harus disibukkan oleh atap rumah yang bocor. Bayangkan pula kalau tiba-tiba rangka atap rumah Anda tiba-tiba keropos dimakan rayap. Capek, melelahkan dan tentunya kemewahan rumah tak ada harganya lagi.
lebih lanjut »Pada siang hari suhu di dalam bangunan atau rumah sebagai mudah sekali terasa panas. Hal ini disebabkan perpindahan panas radiasi dari sinar matahari yang diterima atap kemudian diteruskan ke bawah bagian plafon (langit-langit) rumah. Di bawah terik matahari siang suhu dibagian atap dapat mencapai 70 derajat celcius.
lebih lanjut »Memiliki rumah nyaman tentu menjadi impian setiap orang. Apalagi bagi pasangan muda yang baru saja membentuk keluarga baru. Namun, kadang kala hal itu terhalang oleh minimnya budget yang dimiliki, sementara semaik hari keadaan dan tuntutan ekonomi semakin membumbung tinggi. Apa yang harus dilakukan? Artikel ini akan mengajak Anda untuk mengkonsep sebuah rumah nyaman tanpa harus mengeluarkan biaya mahal.
lebih lanjut »