Mengenal 7 Kelebihan dan Kekurangan Atap Spandek

On 2019-07-05, in Info, by editor

Atap spandek merupakan salah satu jenis-jenis atap rumah yang terbuat dari percampuran bahan alumunium serta seng. Namun tidak jarang juga ada beberapa produsen yang memberikan tambahan silicon ke dalam campurannya untuk meningkatkan tingkat kelenturan produk atap. Komposisi rasio yang digunakan untuk pembuatan atap spandek ini bisa berupa 55% alumunium, 43% seng serta sisanya merupakan bahan silicon. Dari ketiga komposisi bahan tersebut, terciptalah produk atap yang memiliki sifat kokoh, awet, ringan serta mudah untuk dibentuk.

lebih lanjut »

Bagaimana cara mengatasi atap genteng korosi

On 2019-06-28, in Tips, by editor

Jika musim penghujan tiba kebocoran atap pasti menjadi sesuatu yang menjengkelkan karena selain rumah atau ruangan kita kemasukan air, kerangka atap dan kerangka plafon rumah akan mengalami pelapukan jika terjadi terus menerus. Sebelum melakukan tindakan memperbaiki atap yang rusak, perlu kita ketahui penyebab penutup atap (genteng) rusak. Pada umumnya kerusakan disebabkan beberapa faktor, yaitu

lebih lanjut »

Menyiasati Masalah Kebocoran pada Atap Genteng

On 2019-06-21, in Info, by editor

Kebocoran pada atap rumah merupakan salah satu masalah yang kerap terjadi dan persoalannya akan bertambah merepotkan manakala terjadinya di saat penghuni rumah sedang tertidur lelap dan keesokan harinya air telah memenuhi bagian rumah atau membasahi furniture kesayangan. Hal tersebut dapat terjadi dikarenakan pada awal pembangunan rumah, orang tidak terlalu memperhatikan atap dan material penutupnya karena yang penting bagi mereka adalah atap tidak bocor, tapi untuk berapa lama? Bila dalam jangka waktu 5 s/d 10 tahun ke depan harus selalu melakukan perbaikan atap tentu akan sangat merepotkan, dari segi waktu, tenaga dan biaya.

lebih lanjut »
Clearance PromotionBuy NowSpecial DiscountPromo Decra
Order Now Informasi tehnik Join Us