Lebaran adalah salah satu momen paling penting bagi masyarakat seluruh dunia termasuk di Indonesia yang beragama Islam. Dalam menyambut hari kemenangan di berbagai daerah Indonesia selalu menggelar berbagai tradisi yang unik dan meriah. Lantas apa saja tradisi unik yang dilakukan di berbagai daerah Indonesia yang membuat lebaran di kampung lebih menyenangkan. Berikut beberapa tradisi unik di Indonesia:
lebih lanjut »Marhaban yaa Ramadhan, tak terasa bulan suci Ramadhan akan segera datang. Setiap tahunnya, umat Islam memiliki banyak cara unik menyambut bulan suci penuh berkah ini. Termasuk di Indonesia sendiri yang notabene penduduknya beragama Islam. Di banyak daerah di tanah air, penduduknya memiliki aneka tradisi unik untuk menyambut bulan Ramadhan. Kira-kira seperti apa sih tradisi-tradisi unik menyambut bulan suci Ramadhan di Indonesia?
lebih lanjut »Tahun baru Cina atau Perayaan Imlek adalah momen penting bagi warga Tionghoa karena sanak keluarga berkumpul dan saling melepas rindu satu sama lain di rumah.Maka dari itu, sudah menjadi kebiasaan mereka untuk bersih-bersih rumah dua minggu menjelang Hari Raya Imlek. Setelah selesai bersih-bersih, rumah lalu dihiasi dengan berbagai pernak pernik yang didominasi oleh warna merah.
lebih lanjut »